EMBUN BEKU DAN HUJAN ES Kabupaten Lanny Jaya 01 Juli 2022

Kejadian Bencana Embun Beku dan Hujan Es di wilayah Kabupaten Lanny Jaya
Akibat cuaca extreme yang terjadi sehingga mengakibatkan embun beku dan Hujan Es pada Hari/tanggal : Jumat, 01 Juli 2022 dampak dari embun beku dan hujan es ini mengakibatkan kerusakan pada lahan perkebunan warga di empat kampung yaitu Kampung Laurem, Kampung Jugunomba, Kampung Uwome dan Kampung Tumbubur distrik Kuyawage Kabupaten Lanny Jaya
Korban 4 orang meninggal dunia yaitu : 2 Orang dewasa dan 2 Balita karena sakit, sedangkan sakit ringan ada 61 orang Terdampak Sebanyak 548 KK / 2.740 Jiwa Kerusakan pada lahan perkebunan warga kampung laurem 98 lahan/beden (12Ha), kampung jugunomba 80 lahan/beden (10Ha), kampung uwome 20 lahan/beden (10Ha) dan kampung tumbubur (10Ha) warga yang mengakibatkan tidak dapat melakukan panen sebagaimana mestinya,
Upaya Penanganan dilakukan :

  1. BPBD Provinsi Papua Berkoordinasi dengan BPBD Kab. Lanny Jaya
  2. Dukungan kaji cepat dari BPBD Provinsi dan Kedaruratan BNPB
  3. Tidak ada Pengungsian, warga setempat memilih tetap tinggal di kampung
  4. BPBD Provinsi Papua menyiapkan kaji cepat kerusakan lahan perkebunan

Kebutuhan Mendesak :

-21 Juli 2022 Pemerintah Daerah menyalurkan bantuan 10 ton beras dan sembako lainnya

– Bantuan yang telah disalurkan Pemerintah Provinsi Papua pada tangal 29-30 juli 2022 berupa :

  • Beras 3000 kg
  • Selimut 1000 Lembar
  • Makanan Siap Saji 1000 Paket
  • Makanan anak 500 paket
  • Sembako 500 Paket
  • Pakaian dewasa 250 ptng
  • Pakaian anak-anak 250 ptng

– Bantuan yang telah disalurkan pada tangal 05 Agustus 2022 berupa :

  • * KEMENSOS RI
  • 1 Ton Beras
  • 1.000 Lembar Selimut
  • Beras 10kg (300 karung)
  • Pakaian dewasa pria 250 set
  • Pakaian dewasa wanita 250 set
  • Pakaian anak 500 set
  • Makana siap saji 200 karton
  • Mie instan 286 karton
  • * DINKES LANNY JAYA
  • Biskuat makanan ibu hamil 325 kilogram
  • Handsanitizer 115 kilogram

– Bantuan yang telah disalurkan pada tangal 06 Agustus 2022 berupa :

  • *PEMERINTAH KABUPATEN LANNY JAYA
  • Beras 10kg (55 karung)
  • Minyak Goreng Masku 12 Liter (34 karton)
  • Gula 50kg (4 karung)
  • *PEMERINTAH PROVINSI PAPUA
  • Beras 50kg (99 karung)
  • Gula 17 sak
  • Garam 48 karton
  • Minyak Goreng 65 karton
  • Kopi Kapal Api 37 karton
  • Mie Instan 66 karton
  • Pakaian dan Selimut 9 koli

Bantuan yang telah disalurkan pada tangal 07 Agustus 2022 berupa :

  • *KETUA BHAYANGKARI PUSAT
  • Paket sembako 1.000 paket
  • *KAPOLRES LANNY JAYA
  • Selimut 9 koli
  • *BNPB
  • Selimut 2 koli (300 lembar)
  • BPBD PROVINSI PAPUA
  • Selimut 25 koli (1.000 lembar)
  • Corned Daging 75 kaleng
  • Daun The Celup 200 dos
  • Gula Pasir 175 kg
  • Kecap Manis 300 botol
  • Kopi Nescafe 200 bks
  • Mie Instan 200 pak
  • Minyak Bimoli 150 liter
  • Susu Kental Manis 20 karton
  • Selimut Pasien 8 paket

– Bantuan yang telah disalurkan pada tangal 08 Agustus 2022 berupa :

  • *KEMESOS RI
  • Beras 1.250kg (25 sak)

Kendala : situasi kamtibmas, kondisi geografis, sarana transportasi.

Facebook : Bpbd_Papua
Twitter : bpbd_papua
Instagram : bpbd_papua
website : bpbdpapua.id
Channel youtube : Pusdalops Pb Papua

Leave a Reply